02 October 2008

Memahami Film (Himawan Pratista, 2008)


Pada umumnya orang masih melihat film secara terpisah. Film biasanya dinilai dari cerita atau tema, akting pemain, dan mungkin sedikit sinematografinya. Kedalaman memahami seni film masih sangat terbatas. Pengetahuan tentang film sebagai karya seni masih berada pada ruang-ruang kuliah, padahal film bukanlah milik para akademisi saja, melainkan milik semua orang yang hobi menonton film. Buku ini mencoba membuka dan menyebarkan rahasia memahami sebuah film. Memahami sebuah film berarti tahu dan mengerti unsur-unsur pembentuk film, yaitu aspek naratif dan aspek sinematik. Dapatkan segera di toko buku Gramedia, Toga Mas, Gunung Agung, dll

4 comments:

mierdz said...

kenapa buku ini tidak ada sama sekali di surabaya? padahal saya butuh sekali untuk tugas akhir saya

Anonymous said...

kenapa sulit sekali mendapatkan buku ini, baik di malang maupun surabaya sama sekali tidak ada buku ini. padahal buku ini penting untuk tugas akhir saya

ADMIN said...

Di kampusku banyak mas tapi ga di jual di
Institut Seni Budaya Indonesia
Di perpustakaan nya

ADMIN said...

Bandung